Posts

Showing posts from August, 2022

NHAD intervlan huawei switch

Image
 assalamualaikum temen" pada post kali ini kita akan lanjut membahas materi huawei. sekarang kita akan lanjut ke materi intervlan terlebih dahulu. secara konsep masih sama, tapi untuk configurasinya agak sedikit berbeda.  kita coba buat topology seperti berikut. untuk switchnya kita pakai yang l2 aja ya yang seri s3700, dan routernya pakai yang default aja yang ada tulisan "router". di switch 1 ada 2 pc dan switch 2 ada 1 pc, dari switch 2 ada koneksi ke router yang mana nanti router akan menghubungkan antar vlan connection.  oke next kita lanjut ke plan konfig ya. oke jadi plannya kita akan buat 2 segmentasi melalui switch yang terkoneksi ke router interface e0/0/0. dengan kata lain disini kita akan buat sub interface di router, dan buat 2 vlan di switch. yang mana masing" vlan menggunakan segmentasi ip yang berbeda. untuk port yang ke arah end device kita akan set dia ke mode akses, lalu untuk port yang akan menghubungkan banyak vlan akan kita setting mode trunk a...

NHAD huawei intro

Image
 assalamualaikum temen" pada post kali ini kita akan membahas materi huawei associate datacomm, klo di cisco mirip" sama enterprise. untuk labnya kita akan menggunakan ensp, ini simulator dari huawei. berikut link downloadnya ( link ). nah semua file ini di download ya, install enspnya di terakhir setelah semua terinstall. klo sudah terinstall kita coba buka enspnya aja. langsung kita bahas cara ngelab disana, sebetulnya gk beda jauh sama cisco paket tracert. disana ada beberapa seri router. ada yang seri AR, ada yang NE, DLL. untuk sekarang kita pake yang default dlu yang tulisannya router. klo mau pake yang seri AR kita harus aktivkan dlu virtual box yang kita download. pastikan running baru kita bisa pake devicenya. nanti kita coba untuk running yang ar juga. kita coba buat topology 2 router dlu untuk pengenalan. kita coba masuk ke konfigurasi awal dlu kli ya. pertama drag aja router huaweinya yang default ke dasboard. terus kita nyalain. untuk kabel pilih yang auto aja ya...